INILAH BANDUNG - Amanda Manopo mendapat pujian atas keputusannya yang dinilai tepat dengan meninggalkan Ikatan Cinta.
Pemeran utama Amanda Manopo membuat heboh para penggemarnya saat mengumumkan bahwa dirinya resmi keluar dari Ikatan Cinta.
Seperti yang diketahui, nama Amanda Manopo melambung tinggi usai perankan Andin di Ikatan Cinta dan dipasangkan dengan Arya Saloka.
Chemistry antara Amanda Manopo dan Arya Saloka menjadi adegan yang paling ditunggu oleh para penggemarnya.
Namun fans IC mengaku bosan dengan alur cerita Ikatan Cinta yang dinilai makin tak jelas. Bukan hanya para penggemar, Amanda Manopo dan Arya Saloka pun merasakan hal yang sama.
Bahkan keluhan Amanda Manopo yang sempat protes kepada staf produksi Ikatan Cinta karena sudah terlalu bosan tersebar di media sosial.
Dalam sebuah wawancara Amanda Manopo pun sempat menyatakan jika dirinya tak sanggup memerankan Andin karena ceritanya yang sudah melebar.
Artikel Terkait
Rumor Amanda Manopo Hengkang dari Ikatan Cinta Makin Jelas : S3 Marketing Demi Dongkrak Popularitas?
Amanda Manopo Resmi Tinggalkan Ikatan Cinta, Fans IC Ngamuk hingga Serang Asma Nadia: Hancur Endingnya!
Sinopsis Ikatan Cinta Senin 23 Januari 2023 : Aldebaran Mati Rasa, Rendy Inisiatif Selidiki Kecelakaan
Sinopsis Ikatan Cinta Senin 23 Januari 2023 : Aldebaran Stres, Askara Diadopsi hingga Dimanfaatkan Sosok Ini
Sinopsis Ikatan Cinta Senin 23 Januari 2023 : Zara Penyebab Kecelakaan Aldebaran, Rendy Berhasil Temukan Ini..
Akting Fara Simatupang sebagai Reyna Banjir Pujian usai Tangisi Kepergian Amanda Manopo: Jadi Ikut Mewek
Sinopsis Ikatan Cinta Senin 23 Januari 2023 : Aldebaran Mulai Halusinasi usai Donorkan Kedua Mata Andin
Hengkangnya Amanda Manopo dari Ikatan Cinta Tinggalkan Luka Mendalam, Fara Simatupang 'Reyna' Jadi Penyelamat