INILAHBANDUNG.COM – Dengan diceritakannya Andin yang diperankan Amanda Manopo meninggal dunia, bukan berarti Ikatan Cinta tamat.
Pasalnya, belum lama ini pembaca kartu tarot Denny Darko mengungkap hal yang menggembirakan bagi percinta sinetron Ikatan Cinta.
Denny Darko mengungkap suatu hal di mana sinetron Ikatan Cinta masih akan hadir dengan ratusan episode lagi.
Baca Juga: Amanda Manopo dan Arya Saloka Akan Bertemu Lagi, Denny Darko: Sesuatu Yang Besar Akan Bisa Terulang
Hal ini bermula saat Denny Darko menginggung keluarnya Amanda Manopo dari Ikatan Cinta belum lama ini.
Amanda Manopo memutuskan hengkang dan tak mau memperpanjang kontraknya dengan sinetron tersebut.
Denny Darko mengatakan kontrak Arya Saloka masih panjang meskipun Amanda Manopo tak lagi bermain peran dengan dirinya di Ikatan Cinta.
Baca Juga: Bye Minder! Ini 5 Cara Menumbuhkan Rasa Pecaya Diri Sebagai Seorang Wanita
"Arya Saloka ini masih sangat panjang kontraknya," kata Denny Darko dikutip dari kanal YouTubenya.
Menurut Denny Darko, Arya Saloka masih akan meneruskan karirnya hingga ratusan episode di Ikatan Cinta.
"Masih ada ratusan episode yang lain di mana mas Al ini masih di naungan rumah produksi MNC ini," ujarnya.
Kendati demikian, Denny Darko juga melihat tak menutup kemungkinan bahwa Arya Saloka akan bermain di sinetron lain.***
Artikel Terkait
Arya Saloka Posting Story Jalanan Gelap di Instagram, Makin Galau Amanda Manopo Hengkang dari Ikatan Cinta?
Diramal Sosok Ini, Arya Saloka Ternyata Sedih Ditinggal Amanda Manopo di Ikatan Cinta
Innalillahi! Arya Saloka Bawa Kabar Duka Usai Amanda Manopo Hengkang dari Ikatan Cinta
Tak Ada Lagi di Ikatan Cinta, Sosok Ini Sebut Arya Saloka Masih Beri Perhatian ke Amanda Manopo
Arya Saloka Jatuh Sakit Gegara Amanda Manopo Hengkang dari Ikatan Cinta?
Sosok Ini Ungkap Kondisi Kesehatan Arya Saloka Usai Amanda Manopo Tinggalkan Ikatan Cinta
Nasib Arya Saloka Ditinggal Amanda Manopo di Ikatan Cinta, Bersedih hingga Jatuh Sakit
Menguat! Amanda Manopo Perankan Kembaran Andin di Ikatan Cinta Season 2, Arya Saloka Sudah Beri Kode
Waduh! Tak Ada Andin Alias Amanda Manopo Sosok Mas Al Akan Berubah Meski Tetap Diperankan Arya Saloka
Amanda Manopo dan Arya Saloka Akan Bertemu Lagi, Denny Darko: Sesuatu Yang Besar Akan Bisa Terulang